Beranda | Artikel
Bab Al-Ijarah / Sewa-menyewa - Bagian ke-3 - Kitab Manhajus Salikin (Ustadz DR Erwandi Tarmizi, M.A.)
Kamis, 5 Desember 2013

Bersama Pemateri :
Ustadz Erwandi Tarmizi

Kajian oleh: Ustadz DR Erwandi Tarmizi, M.A.

[sc:status-manhajus-salikin-ustadz-erwandi-tarmizi-2013]

Ringkasan Kajian dalam Rekaman ini: Kitab Manhajus Salikin

Bab Sewa-menyewa / Ijarah (باب الجعالة والإجارة) – Bagian ke-3

Kita masih membahas bab al-ijarah dari kitab Asy-Syaikh ‘Abdurrahman bin Nashir As-Sa’di rahimahullah, kitab Manhajus Saalikin wa Taudhiihul Fiqhi fid Diin, di mana telah dijelaskan sebelumnya, Syaikh memang tidak merinci persyaratan ijarah, seperti beliau merinci persyaratan dalam al-buyu’ / jual-beli, karena menurut beliau, yakni tinggal ditarik persyaratan dari buyu’ kemudian dipindahkan ke dalam ijarah dengan mengubah hal-hal yang berkenaan dengan kekhususan al-ijarah.

Dalam definisinya, Syaikh rahimahullah mengatakan:

جعل مال معلوم لمن يعمل له عملا معلوما أو على منفعة في الذمة

Simak lanjutan pembahasannya, download sekarang juga atau dengarkan langsung melalui player yang telah tersedia.

Download Kajian KItab Manhajus Salikin (Kitabul Buyu’)- Ustadz DR Erwandi Tarmizi: Bab Al-Ijarah / Sewa-menyewa

Mari berbagi tautan ini ke Facebook, Twitter, dan Google+. Jazakumullahu khoiron.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/4749-bab-al-ijarah-sewa-menyewa-bagian-ke-3-kitab-manhajus-salikin-ustadz-dr-erwandi-tarmizi-ma/